PENERAPAN TERAPI MUSIK TERHADAP TINGKAT PENURUNAN GANGGUAN TIDUR (INSOMNIA) PENGARUH SMARTPHONE PADA REMAJA DI SMAN 1 LEUWILIANG

Azrianne, Nazwa and Yunani, Sri Astuti (2024) PENERAPAN TERAPI MUSIK TERHADAP TINGKAT PENURUNAN GANGGUAN TIDUR (INSOMNIA) PENGARUH SMARTPHONE PADA REMAJA DI SMAN 1 LEUWILIANG. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Bandung.

[img] Text
Cover.pdf

Download (139kB)
[img] Text
Lembar Persetujuan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (186kB)
[img] Text
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (333kB)
[img] Text
Surat Pernyataan Bebas Plagiat.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (245kB)
[img] Text
Surat Pernyataan Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (364kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (91kB)
[img] Text
Kata Pengantar.pdf

Download (60kB)
[img] Text
Daftar Isi.pdf

Download (108kB)
[img] Text
bab 1.pdf

Download (136kB)
[img] Text
bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (206kB)
[img] Text
bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (175kB)
[img] Text
bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (110kB)
[img] Text
bab 5.pdf

Download (59kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (190kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (1MB)

Abstract

Gangguan tidur adalah suatu kondisi yang ditandai oleh gangguan dalam jumlah, kualitas, dan waktu tidur seseorang. Penggunaan smartphone secara berlebihan adalah satu faktor yang mempengaruhi kualitas tidur seseorang dan dapat menjadi tanda seseorang kecanduan smartphone. Banyak pilihan yang dapat dilakukan untuk mengatasi gangguan tidur selain menggunakan obat tidur, misalnya terapi musik. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui hasil tingkat penurunan gangguan tidur pengaruh smartphone pada remaja setelah mendapatkan terapi musik. Metode yang digunakan pada penelitian ini menggunakan desain studi kasus deskriptif dengan teknik non-probability sampling dengan pendeketan purposive sampling yang pengambilan datanya dilakukan dengan menggunakan kuesioner Insomnia Severity Index (ISI) disusun pada tahun 1993 oleh Charles M. Morin untuk mengukur skala gangguan tidur (Insomnia) pada remaja pengaruh kecanduan smartphone di SMAN 1 Leuwiliang. Hasil dari penelitian ini menunjukkan penerapan terapi musik efektif untuk menurunkan tingkat gangguan tidur (insomnia) pada remaja dengan penurunan tingkat insomnia sebanyak 4-16 poin, yaitu dari kategori insomnia sedang menjadi insomnia ringan sebanyak 2 orang dan 3 orang lainnya menjadi tidak ada insomnia setelah diberikan terapi musik. Penerapan terapi musik ini direkomendasikan untuk menurunkan insomnia pada remaja pengaruh kecanduan smartphone di SMAN 1 Leuwiliang.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 610 - 619 Ilmu Kedokteran dan Ilmu Pengobatan
Divisions: Jurusan Keperawatan Bogor > D III
Depositing User: NAZWA AZRIANNE
Date Deposited: 05 Sep 2024 05:04
Last Modified: 05 Sep 2024 05:04
URI: http://repo.poltekkesbandung.ac.id/id/eprint/12931

Actions (login required)

View Item View Item