Gambaran Kasus Kekurangan Energi Kronik Pada Kehamilan Ny.R G2P1A0 di PMB Bidan S Tahun 2020

Nisa, Annisa Dewita Putri and Yayu, Rahayu Pertiwi (2020) Gambaran Kasus Kekurangan Energi Kronik Pada Kehamilan Ny.R G2P1A0 di PMB Bidan S Tahun 2020. Diploma thesis, Politeknik Kesehatan Kemenkes Bandung.

[img] Text
COVER.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (293kB)
[img] Text
LEMBAR PERSETUJUAN UJIAN.pdf - Published Version

Download (268kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
BAB 2.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 3.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 4.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 5.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
PERNYATAAN PUBLIKASI ILMIAH.pdf - Published Version

Download (525kB)

Abstract

Latar Belakang Berdasarkan data WHO, AKI Indonesia pada 2015 mencapai 125 per 100.000 kelahiran hidup. Angka tersebut masih di atas target yang ditetapkan. Kematian ibu 90% terjadi pada saat persalinan dan segera setelah persalinan. Penyebab langsung kematian ibu antara lain oleh sebab perdarahan, preeklamsia, dan infeksi. Perdarahan menempati persentase tertinggi penyebab kematian ibu (28%) yang disebabkan oleh anemia dan Kurang Energi Kronik (KEK). Prevalensi KEK pada ibu hamil tahun 2018 secara nasional yaitu sebesar 17,3% dan presentase ibu hamil KEK di Jawa Barat masih tinggi yaitu 30,6%. Tujuan Penelitian Mengetahui gambaran kasus kekurangan energi kronik pada kehamilan Ny. R G2P1A0 di PMB bidan S tahun 2020. Metode Penelitian yang digunakan menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus, pengumpulan data didapatkan dengan cara wawancara mendalam, dokumentasi dan observasi. Hasil Penelitian Menunjukan bahwa faktor yang menyebabkan kekurangan energi kronik pada Ny. R meliputi pendapatan, pengetahuan, dan pola konsumsi. Penatalaksanaan Kekurangan Enegi Kronik pada kehamilan Ny. R G2P1A0 oleh bidan belum sesuai Standar Pelayanan Minimal 10 T. Kesimpulan Penyebab ibu megalami KEK dikarenakan faktor pendapatan, pengetahuan, dan pola konsumsi sehari-hari, dan penatalaksanaan KEK pada kehamilan Ny. R oleh bidan belum sesuai standar 10 T. Saran Diharapkan bidan lebih meningkatkan lagi kualitas pelayanan Antenatal Care sesuai standar 10T. Kata kunci: Kekurangan Energi Kronik, Ibu Hamil Daftar Pustaka: 65 literatur (2007-2019)

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 610 - 619 Ilmu Kedokteran dan Ilmu Pengobatan > 618 Ginekologi dan Obstetri
Divisions: Jurusan Kebidanan Karawang > D III
Depositing User: ms. Annisa Dewita Putri
Date Deposited: 22 Jul 2020 10:26
Last Modified: 22 Jul 2020 10:26
URI: http://repo.poltekkesbandung.ac.id/id/eprint/261

Actions (login required)

View Item View Item