Perbandingan Kemurnian dan Konsentrasi DNA Virus Hepatitis B dengan Tiga Metode Ekstraksi yang Berbeda

Khoir, Zulfahmi Nurul and juminar, Ai and Hardiana, Acep Tantan and Merdekawati, Fusvita (2020) Perbandingan Kemurnian dan Konsentrasi DNA Virus Hepatitis B dengan Tiga Metode Ekstraksi yang Berbeda. Diploma thesis, Politeknik Kesehatan Kemenkes Bandung.

[img] Text
4. Abstrak.pdf

Download (85kB)
[img] Text
1. Cover.pdf

Download (109kB)
[img] Text
3. Lembar Pengesahan.pdf

Download (219kB)
[img] Text
2. Lembar Persetujuan.pdf

Download (204kB)
[img] Text
5. Abstract.pdf

Download (84kB)
[img] Text
6. Kata Pengantar.pdf

Download (155kB)
[img] Text
7. Daftar Isi.pdf

Download (88kB)
[img] Text
8. Bab I.pdf

Download (96kB)
[img] Text
9. Bab II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (353kB)
[img] Text
10. Bab III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (91kB)
[img] Text
12. Bab V.pdf

Download (87kB)
[img] Text
11. Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (214kB)
[img] Text
13. Daftar Pustaka.pdf

Download (176kB)

Abstract

Hepatitis adalah sebuah peradangan hati yang disebabkan oleh virus Hepatitis dan yang merupakan penyebab peradangan hati paling umum di dunia. Indonesia merupakan negara dengan endemisitas tinggi Hepatitis B, untuk mendiagnosis penyakit Hepatitis B dengan cepat bisa menggunakan teknik molekuler. Ekstraksi (isolasi) DNA merupakan tahapan yang penting dalam teknik molekuler yang bertujuan untuk mendapatkan ekstrak DNA dengan konsentrasi dan kemurnian yang tinggi. Metode Boiling, QIAamp DNA Blood Mini Kit, dan Wizard Genomic DNA Purification Kit dapat mengekstraksi DNA Virus Hepatitis B. tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui metode yang paling baik untuk ekstraksi Virus Hepatitis B berdasarkan konsentrasi dan kemurnian dari ketiga metode ekstraksi tersebut berdasarkan hasil studi literatur. Penelitian ini menggunakan desain penelitian Systematic Literature Review dengan melakukan pengumpulan riset penelitian ilmiah yang berhubungan dengan topik yang digunakan. Didapatkan 7 riset penelitian yang memiliki kesamaan tema penelitian dan dapat mewakili tujuan penelitian yang kemudian dilakukan analisis data dengan metode analisis deskriptif. Berdasarkan hasil studi literatur ini, metode ekstraksi yang baik untuk mengekstraksi virus Hepatitis B adalah metode ekstraksi dari kit komersial Promega, dimana metode ini dinilai lebih unggul karena memiliki beberapa kelebihan, seperti nilai konsentrasi dalam jumlah salinan yang didapatkan sangat tinggi yaitu sebesar 6,15x108 salinan/mL, dan nilai kemurnian yang sudah terevaluasi sesuai dengan standar perbandingan absorbansi 260/280 (1,8-2,0). Kata kunci: Hepatitis B, ekstraksi DNA, teknik boiling, QIAamp DNA Mini Kit, dan Wizard Genomic DNA Purification Kit

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 610 - 619 Ilmu Kedokteran dan Ilmu Pengobatan > 610 Ilmu Kedokteran, Ilmu Pengobatan dan Ilmu Kesehatan
Divisions: Jurusan Teknik Laboratorium Medik > D IV
Depositing User: Ms. ZULFAHMI NURUL KHOIR
Date Deposited: 06 Oct 2020 06:48
Last Modified: 06 Oct 2020 06:48
URI: http://repo.poltekkesbandung.ac.id/id/eprint/1133

Actions (login required)

View Item View Item