ASUHAN KEBIDANAN KOMPRENSIF DENGAN PERSALINAN EPISIOTOMI PRIMIGRAVIDA TAHUN 2021

putri, kamelia and Jundra, Darwanty and A. Achmad, Fariji and Retno, Dumilah, SST, M. Keb (2021) ASUHAN KEBIDANAN KOMPRENSIF DENGAN PERSALINAN EPISIOTOMI PRIMIGRAVIDA TAHUN 2021. Diploma thesis, Politeknik Kesehatan Kemenkes Bandung.

[img] Text
COVER PUTTRRIIIIII-dikonversi.pdf

Download (21kB)
[img] Text
LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN PUTRI-dikonversi.pdf

Download (259kB)
[img] Text
ABSTRAK PUTRI-dikonversi.pdf

Download (54kB)
[img] Text
DAFTAR ISI PUTRI-dikonversi.pdf

Download (125kB)
[img] Text
BAB 1 PUTRI-dikonversi.pdf

Download (101kB)
[img] Text
BAB 2 PUTRI-dikonversi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (297kB)
[img] Text
BAB 3 PUTRI-dikonversi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (63kB)
[img] Text
BAB 4 PUTRI-dikonversi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (245kB)
[img] Text
BAB 5 PUTRI.-dikonversi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (33kB)
[img] Text
BAB 6 PUTRI-dikonversi.pdf

Download (16kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA PUTRI-dikonversi.pdf

Download (16kB)
[img] Text
SURAT PERNYATAAN ILMIAH-dikonversi.pdf

Download (125kB)

Abstract

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLITEKNIK KESEHATAN BANDUNG PROGRAM STUDI KEBIDANAN KARAWANG LAPORAN TUGAS AKHIR, APRIL 2021 PUTRI KAMELIA NIM P17324418034 “ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA PERSALINAN EPISIOTOMI PRIMIGRAVIDA TAHUN 2021 ” ABSTRAK Latar belakang: Episiotomy adalah insisi dari perineum untuk memudahkan persalinan dan mencegah ruptur perineum totalitas. Tujuan episiotomi adalah untuk mencegah robekan berlebihan pada perineum, membuat tepi luka rata mudah dilakukan heacting, mencegah penyakit atau tahanan pada kepala dan infeksi. Adapun NY.R ini adalah salah satu pasien bersalin di BPM Nurjanah RengasDengklok yang mengalami persalinan dengan episiotomi. Tujuan: untuk melihat gambaran asuhan kebidanan komprehensif pada Ny.R G1P0A0 dengan Persalinan Episiotomi dan asuhan trimester III di BMP Nurjanah, Rengas Dengklok tahun 2021 Metode Penelitian: Penelitian ini merupakan penelitian yang menggunakan Metode kualitatif dengan melakukan wawancara yang mendalam ( in depth interview ) yang di lakukan kepada klien dan bidan sebagai tenaga kesehatan dengan tujuan untuk memperoleh informasi yang selengkap lengkapnya mengenai asuhan petugas kesehatan pada asuhan kebidanan komprehensif di BPM Nurjanah.Hasil pelaksanaan asuhan: telah dilakukan asuhan kehamilan tidak sesuai standar 10 T, telah dilakukan asuhan persalinan dengan episiotomi dan ibu terdapat luka laserasi derajat II, asuhan nifas pada Ny. R dengan ditemukannya masalah nyeri pada luka bekas jahitan semua sudah teratasi. Kesimpulan dan saran : Berdasarkan hasil penelitian pada kasus persalinan episiotomi di BPM Rengasdengklok pada Ny.R dapat diambil kesimpulan bahwa pentingnya asuhan yang di berikan secara komprehensif oleh bidan terhadap ibu pada masa kehamilan, persalinan, bayi baru lahir dan nifas sehingga dapat mengetahui perkembangan kesehatan ibu. Kata kunci : Asuhan komprehensif dan Episiotomi Daftar pustaka : 20 literatur (2010-2020)

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 610 - 619 Ilmu Kedokteran dan Ilmu Pengobatan > 618 Ginekologi dan Obstetri
Divisions: Jurusan Kebidanan Karawang > D III
Depositing User: miss PUTRI KAMELIA
Date Deposited: 22 Dec 2021 07:57
Last Modified: 22 Dec 2021 07:57
URI: http://repo.poltekkesbandung.ac.id/id/eprint/3567

Actions (login required)

View Item View Item