GAMBARAN STATUS KESEHATAN GIGI DAN MULUT PADA PERKUMPULAN DISCJOKEY

Julitah, Penulis and Tri Widyastuti, M.Epid, Pembimbing (2020) GAMBARAN STATUS KESEHATAN GIGI DAN MULUT PADA PERKUMPULAN DISCJOKEY. Diploma thesis, Politeknik Kesehatan Kemenkes Bandung.

This is the latest version of this item.

[img] Text
cover.pdf

Download (95kB)
[img] Text
lembar pengesahan dan lembar persetujuan.pdf

Download (291kB)
[img] Text
abstrak.pdf

Download (141kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (157kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (169kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (177kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (150kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (183kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (85kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (145kB)
[img] Text
surat pernyataan publikasi ilmiah.pdf

Download (157kB)

Abstract

GAMBARAN STATUS KESEHATAN GIGI DAN MULUT PADA PERKUMPULAN DISCJOKEY Julitah ¹, Tri Widyastuti ² Jurusan Keperawatan Gigi Politeknik Kesehatan Bandung ABSTRAK Status kesehatan gigi dan mulut seseorang dipengaruhi oleh empat faktor yaitu keturunan, lingkungan (fisik, biologi, sosial), perilaku, dan pelayanan kesehatan.dari keempat faktor tersebut perilaku yang mempengaruhi dan memegang peran penting dalam kesehatan gigi dan mulut secara langsung. Perilaku seorang Discjokey pada malam hari cenderung tidak memperhatikan pemeliharaan kesehatan gigi dan mulutnya seperti menggosok gigi yang kurang teratur dan sering merokok dan minum alkohol dalam kadar yang tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran status kesehatan gigi dan mulut pada Perkumpulan discjokey. Jenis penelitian yang digunakan adalah studi literatur yaitu gambaran status kesehatan gigi dan mulut pada Perkumpulan Discjokey yang di ukur dalam indeks pengalaman karies (OHI-S, DMF-T, PTI, RTI). Hasil penelitian menunjukan 15% responden memiliki kriteria OHI-S baik, 85% kriteria OHI-S sedang, selain itu untuk hasil kriteria DMF-T menunjukan 10% sangat rendah, 40% rendah, 40% sedang, 5% tinggi, 5% sangat tinggi, disamping itu hasil kriteria PTI 100% dengan kategori buruk, sedangkan untuk hasil kriteria RTI sebesar 98% yang tergolong tinggi. Kata Kunci : status kesehatan gigi dan mulut

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 610 - 619 Ilmu Kedokteran dan Ilmu Pengobatan > 617.6 Kedokteran Gigi
Divisions: Jurusan Keperawatan Gigi > D III
Depositing User: Ms. Julitah
Date Deposited: 21 Jul 2020 05:15
Last Modified: 21 Jul 2020 05:15
URI: http://repo.poltekkesbandung.ac.id/id/eprint/345

Available Versions of this Item

Actions (login required)

View Item View Item