Gambaran Sifat Organoleptik dan Nilai Gizi Rolade Berbahan Dasar Ikan Patin (pangasius sp.) dan Kacang Merah (Phaseolus vulgaris L.) Sebagai Makanan Selingan Balita Stunting

Hotijar Noer Lestari, Geani and Sulaeman, Agus and Judiono, Judiono (2024) Gambaran Sifat Organoleptik dan Nilai Gizi Rolade Berbahan Dasar Ikan Patin (pangasius sp.) dan Kacang Merah (Phaseolus vulgaris L.) Sebagai Makanan Selingan Balita Stunting. Diploma thesis, Politeknik Kesehatan Kemenkes Bandung.

[img] Text
COVER.pdf

Download (213kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (508kB)
[img] Text
PERNYATAAN PERSETUJUAN.pdf

Download (357kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (213kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (232kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (447kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (638kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (219kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (378kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (621kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (212kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (298kB)
[img] Text
SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI ILMIAH.pdf

Download (201kB)

Abstract

Berdasarkan data Survei Status Gizi Indonesia, prevalensi balita yang mengalami stunting pada tahun 2022 masih cukup tinggi sebesar 21,6%. Pemerintah mangajak masyarakat untuk lebih memerhatikan pemenuhan gizi seimbang untuk mencegah stunting pada masa pertumbuhan anak. Salah satu bentuk upaya yang dilakukan adalah pemberian makanan tinggi protein dan tinggi kalsium. Penelitian ini dibuat modifikasi produk dan formulasi baru yaitu rolade berbahan dasar ikan patin dan kacang merah yang mengandung protein dan kalsium yang tinggi untuk mencegah stunting pada balita. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui gambaran sifat organoleptik dan nilai gizi rolade berbahan dasar ikan patin dan kacang merah sebagai makanan selingan balita stunting. Desain penelitian ini adalah eksperimental yaitu formulasi ikan patin dan kacang merah. Formulasi yang dibuat adalah F1 (25% : 75%), F2 (50% : 50%), F3 (75% : 25%). Pengujian sifat organoleptik menggunakan uji hedonik. Perhitungan nilai gizi berdasarkan TKPI 2019. Diperoleh hasil bahwa rolade ikan patin dan kacang merah yang paling disukai panelis adalah F3 (75% : 25%) dengan nilai gizi energi 106,61 kkal, protein 5,16 gram, lemak 4,57 gram, karbohidrat 11,37 gram, dan kalsium 44,49 miligram. Bagi masyarakat yang akan membuat rolade ikan patin dan kacang merah dapat menggunakan resep formulasi 3 dengan perbandingan ikan patin dan kacang merah 75% : 25%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 610 - 619 Ilmu Kedokteran dan Ilmu Pengobatan > 613.2 Diet, Ilmu Diet
Divisions: Jurusan Gizi > D III
Depositing User: Ms. GEANI HOTIJAR NOER LESTARI
Date Deposited: 02 Aug 2024 08:13
Last Modified: 02 Aug 2024 08:13
URI: http://repo.poltekkesbandung.ac.id/id/eprint/11718

Actions (login required)

View Item View Item