PENERAPAN TERAPI MINDFULNESS UNTUK MENURUNKAN KECEMASAN DAN TEKANAN DARAH PADA IBU HAMIL DENGAN PRE-EKLAMSIA DI PUSKESMAS PASIR MULYA KOTA BOGOR

Lia Sani, Elma and Agustina, Agustina (2023) PENERAPAN TERAPI MINDFULNESS UNTUK MENURUNKAN KECEMASAN DAN TEKANAN DARAH PADA IBU HAMIL DENGAN PRE-EKLAMSIA DI PUSKESMAS PASIR MULYA KOTA BOGOR. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Bandung.

[img] Text
7. COVER ELMA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (214kB)
[img] Text
publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (438kB)
[img] Text
BEBAS PLAGIASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (200kB)
[img] Text
12. LEMBAR PERSETUJUAN ELMA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (200kB)
[img] Text
13. LEMBAR PENGESAHAN ELMA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (317kB)
[img] Text
MOTTO DAN PERSEMBAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (316kB)
[img] Text
1. ABSTRAK ELMA.pdf

Download (424kB)
[img] Text
10. KATA PENGANTAR ELMA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (320kB)
[img] Text
8. DAFTAR ISI ELMA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (209kB)
[img] Text
DAFTAR TABEL ELMA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (199kB)
[img] Text
DAFTAR LAMPIRAN ELMA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (199kB)
[img] Text
2. BAB 1 ELMA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (332kB)
[img] Text
3. BAB 2 ELMA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (406kB)
[img] Text
4. BAB 3 ELMA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (332kB)
[img] Text
5. BAB 4 ELMA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (362kB)
[img] Text
6. BAB 5 ELMA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (320kB)
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA ELMA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (423kB)
[img] Text
11. LAMPIRAN ELMA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (696kB)

Abstract

Latar Belakang: Kehamilan adalah waktu yang luar biasa dalam kehidupan seorang wanita, dan merupakan kehidupan baru yang misterius tumbuh dan berkembang di dalam rahim. Setelah hamil, tubuh wanita mengalami banyak pengaruh, baik yang disebabkan oleh perubahan hormonal, bentuk tubuh, maupun keadaan emosi ibu hamil. Saat hamil ada komplikasi yang terjadi pada ibu hamil salah satunya yaitu preeklamsia. Preeklampsia adalah peningkatan tekanan darah dan kelebihan protein dalam urine yang terjadi setelah usia kehamilan lebih dari 20 minggu, sehingga dapat menyebabkan kecemasan. Kecemasan di definisikan sebagai perasaan khawatir, gugup, bahkan ketakutan terhadap sesuatu. Tujuan: Mengetahui penurunan kecemasan dan tekanan darah ibu hamil preeklampsia setelah mendapatkan penerapan terapi mindfulness di Puskesmas Pasir Mulya Kota Bogor. Metode: Metode studi kasus dengan jenis deskriptif ini menggunakan metode data primer dan sekunder, untuk penerapan menggunakan terapi mindfulness untuk menurunkan kecemasan dan tekanan darah pada ibu hamil preeklampsia. Hasil: Dalam studi kasus ini, jenis penulisan yang digunakan dengan menggunakan metode deskriptif dengan rancangan studi kasus pada tiga responden ibu hamil preeklampsia yang memeriksa kehamilan di Puskesmas Pasir Mulya. Setelah dilakukan pemeriksaan tekanan darah penulis melakukan wawancara dan observasi menggunakan kuesioner untuk megkaji tingkat kecemasan. Didapatkan hasil setelah dilakukan penerapan terapi mindfulness mengalami penurunan tingkat kecemasan dan tekanan darah. Pada responden 1 tingkat kecemasan dari 30 menjadi 19 dan tekanan darah dari 143/90 menjadi 130/90. Pada responden 2 tingkat kecemasan dari 21 menjadi 15 dan tekanan darah dari 146/100 menjadi 130/80. Pada responden 3 tingkat kecemasan dari 35 menjadi 17 dan tekanan darah dari 165/90 menjadi 130/90. Kesimpulan: Penerapan terapi mindfulness dapat menurunkan kecemasan dan tekanan darah pada ibu hamil dengan preeklampsia. Saran: Diharapkan untuk menulis selanjutnya dapat menambahkan kembali karakteristik yang akan digunakan sesuai dengan kriteria sehingga penerapan terapi mindfulness ini lebih berpariatif.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 610 - 619 Ilmu Kedokteran dan Ilmu Pengobatan > 610 Ilmu Kedokteran, Ilmu Pengobatan dan Ilmu Kesehatan
Divisions: Jurusan Keperawatan Bogor > D III
Depositing User: Elma Lia Sani
Date Deposited: 18 Jul 2023 06:41
Last Modified: 18 Jul 2023 06:41
URI: http://repo.poltekkesbandung.ac.id/id/eprint/8138

Actions (login required)

View Item View Item