Ikhsan, Syahdila and Kusniasih, Susi and Sakti, Bani and Kamsatun, Kamsatun (2022) Pemberian Pendidikan Kesehatan Pencegahan Risiko Infeksi Luka Operasi untuk Meningkatkan Pengetahuan pada Ibu Postpartum dengan Sectio Caesarea di Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bandung Tahun 2022. Diploma thesis, Politeknik Kesehatan Kemenkes Bandung.
Text
COVER.pdf Download (50kB) |
|
Text
LEMBAR PERSETUJUAN.pdf Download (230kB) |
|
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf Download (235kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (30kB) |
|
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (33kB) |
|
Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf Download (104kB) |
|
Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf Restricted to Repository staff only Download (186kB) |
|
Text
BAB III METODE STUDI KASUS.pdf Restricted to Repository staff only Download (100kB) |
|
Text
BAB IV HASIL STUDI KASUS DAN PEMBAHASAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (244kB) |
|
Text
BAB V SIMPULAN DAN REKOMENDASI.pdf Download (31kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (108kB) |
|
Text
surat pernyataan publikasi ilmiah.pdf Download (273kB) |
Abstract
Sectio caesarea menjadi salah satu jenis persalinan buatan yang sedang meningkat di Indonesia. Angka persalinan sectio caesarea di RSUD Kota Bandung cukup tinggi. Infeksi luka operasi merupakan salah satu risiko dari persalinan jenis ini. Tinggi rendahnya pengetahuan merupakan faktor yang dapat mempengaruhi terjadinya infeksi sehingga pemberian pendidikan kesehatan menjadi salah satu cara yang dapat digunakan untuk meningkatkan pengetahuan untuk mencegah terjadinya risiko infeksi luka post operasi. Tujuan Studi Kasus ini adalah untuk mengetahui gambaran asuhan keperawatan dengan pemberian pendidikan kesehatan pencegahan risiko infeksi luka operasi untuk meningkatkan pengetahuan pada ibu postpartum dengan sectio caesarea di Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kasus deskriptif. Hasil penelitian menunjukan bahwa nilai pretest Ny. C adalah 85% (baik) dan post test 100% (baik) dengan kenaikan nilai 15%. Sedangkan hasil pretest Ny. T adalah 70% (cukup) dan post test 100% (baik) dengan kenaikan nilai 40%. Dapat disimpulkan bahwa pendidikan kesehatan pencegahan risiko infeksi luka post operasi dapat meningkatkan pengetahuan. Disarankan kepada perawat untuk melakukan pendidikan kesehatan pencegahan risiko infeksi luka post operasi untuk meningkatkan pengetahuan pada ibu postpartum dengan sectio caesarea. Kata kunci: Pendidikan Kesehatan, Risiko Infeksi, Sectio Caesarea
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 610 - 619 Ilmu Kedokteran dan Ilmu Pengobatan > 618 Ginekologi dan Obstetri |
Divisions: | Jurusan Keperawatan Bandung > D III |
Depositing User: | Ms. Syahdila Ikhsan |
Date Deposited: | 30 Mar 2023 04:57 |
Last Modified: | 30 Mar 2023 04:57 |
URI: | http://repo.poltekkesbandung.ac.id/id/eprint/4739 |
Actions (login required)
View Item |