Apsari, Salsabila and Insanuddin, Isa and Mulyanti, Sri and Supriyanto, Irwan (2020) EFEKTIVITAS PENYULUHAN TENTANG KESEHATAN GIGI DAN MULUT DENGAN METODE CERAMAH DAN DISKUSI KELOMPOK TERHADAP PENGETAHUAN RESPONDEN (STUDI LITERATUR). Diploma thesis, Politeknik Kesehatan Kemenkes Bandung.
Text
COVER.pdf Download (220kB) |
|
Text
LEMBAR PENGUJIAN DAN PENGESAHAN.pdf Download (393kB) |
|
Text
KATA PENGANTAR.pdf Download (104kB) |
|
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (317kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (375kB) |
|
Text
BAB 1.pdf Download (304kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (207kB) |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (305kB) |
|
Text
BAB IV.docx.pdf Restricted to Repository staff only Download (304kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (186kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (203kB) |
|
Text
SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI ILMIAH.pdf Download (151kB) |
Abstract
Penyakit gigi dan mulut merupakan penyakit yang dapat menyerang semua golongan usia. Riskesdas (2018) mencatat data secara nasional untuk proporsi masalah gigi dan mulut (gigi rusak/berlubang/sakit) adalah sebesar 45,3%, dan permasalahan gigi dan mulut tertinggi dialami oleh penduduk pada kelompok umur 5-9 tahun yaitu sebesar 67,3%. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui efektivitas penyuluhan tentang kesehatan gigi dan mulut dengan menggunakan metode ceramah dan diskusi kelompok terhadap pengetahuan responden. Metode penelitian yang digunakan adalah studi literatur yaitu dengan mengumpulkan data/informasi yang berkaitan dengan tujuan penelitian. Data penelitian yang digunakan adalah data hasil penelitian Ednuni Tarigan dan Lira Fasyamuju Lubis serta literatur/pustaka lain yang mendukung. Data tersebut dikaji/dianalisis dengan metode analisis isi (content analysis) atau metode analisis deskriptif yaitu dengan cara mendeskripsikan data/fakta yang didapatkan kemudian dianalisis. Hasil kajian dari kedua penelitian tersebut menunjukkan bahwa nilai rata-rata pengetahuan responden setelah intervensi penyuluhan dengan metode diskusi kelompok lebih tinggi dibandingkan dengan nilai rata-rata pengetahuan responden dengan metode ceramah. Berdasarkan studi literatur ini dapat disimpulkan bahwa metode diskusi kelompok lebih efektif dibandingkan dengan metode ceramah dalam meningkatkan pengetahuan responden tentang kesehatan gigi dan mulut. Kata kunci : ceramah, diskusi kelompok, efektivitas
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 610 - 619 Ilmu Kedokteran dan Ilmu Pengobatan > 617.6 Kedokteran Gigi |
Divisions: | Jurusan Keperawatan Gigi > D III |
Depositing User: | Ms. Salsabila Apsari |
Date Deposited: | 16 Jul 2020 09:29 |
Last Modified: | 16 Jul 2020 09:29 |
URI: | http://repo.poltekkesbandung.ac.id/id/eprint/139 |
Actions (login required)
View Item |